Himpunan Mahasiswa Administrasi Niaga (HIMANIA) FIA UI menyelenggarakan kegiatan BRAND UI Webinar 2020 dengan tema “Kick-starting Sustainable Business and Embracing the Era of Uncertainty” Kegiatan yang dilaksanakan pada Jumat (13/11) sampai Minggu (15/11) ini bertujuan sebagai solusi bagi pelajar maupun khalayak umum yang ingin membangun […]
