Kenalkan FIA UI, Humas Fakultas Ilmu Administrasi dan Kelembagaan Mahasiswa di FIA UI selenggarakan Visit FIA (VISA) 2019 Sebagai upaya sosialisasi program-program di Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia (FIA UI), Humas dan beberapa lembaga kemahasiswaan di FIA UI menggelar Open House bertajuk Visit FIA (VISA) […]
