Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia ( FIA UI ) dengan bangga mengundang seluruh rekan-rekan alumni Ilmu Administrasi UI untuk hadir dalam salah satu rangkaian kegiatan Dies Natalis FIA UI yang ke- 2 dalam acara “Home Coming”. Tanggal : 18 Maret 2017 Pukul : 08:00-13:00 WIB […]
